Mendiang Fidel Castro memang dikenal sebagai pemimpin revolusioner yang tak lepas dari kontroversi. Selain sukses bikin Amerika kehilangan ‘muka’, pemimpin yang mangkat di usia 90 tahun itu ternyata pernah memelihara buaya. Hal ini diketahui setelah hewan buas tersebut diketahui telah menggigit seorang pria baru-baru ini. Dilansir dari BBC, Seorang pria asal Swedia dibawa ke rumah sakit setelah digigit seekor buaya yang pernah menjadi peliharaan Fidel Castro.
Selain memelihara buaya, sosok Fidel Castro sedari dulu memang penuh dengan warna. Keberaniannya menentang pengaruh AS di wilayah Karibia, seolah menjadi kiblat bagi negara-negar sekitar Kuba untuk mengikuti jejaknya. Di masa lalu, kakak kandung bagi Raul Castro ini juga sempat bertemu Sukarno dan saling bertukar cinderamata dan nasihat bijak. Tak hanya itu, sikap eksentrik sang Comandante di bawah ini juga dikenang oleh dunia.
BACA JUGA: Mengenal Kuba, Negara Komunis Yang Diembargo Amerika
Sosok Fidel Castro memang dikenal dengan pesonanya sendiri di masa lalu. Benci dan cinta, adalah dua hal yang mengiringi perjalanan hidupnya sebagai seorang revolusioner, tak hanya bagi rakyat Kuba, tapi juga masyarakat dunia. Indonesia sebagai negara yang memiliki kedekatan secara emosional lewat pemimpin masing-masing, tentu merasa bangga akan kehadiran sang Comandante di Tanah Air.
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…
Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…