Categories: Tips

Bukannya Seram, 10 Monster Lawan Ultramen Ini Bentuknya Bikin Ngakak Guling-Guling

Siapa yang tidak tahu tayangan Ultraman? Hampir semua orang yang hidup sejak penayangan perdana tayangan ini di tahun 1966 familiar dengan tokoh hero pembasmi monster ini. Tayang tiap minggu selama ribuan kali, ultramen selalu melawan berbagai sosok monster yang berbeda yang memiliki niat menghancurkan bumi, khususnya daerah Jepang.

Berbagai bentuk dan jenis monster ada dalam serial ini, ada yang berasal dari hewan hingga menyerupai bentuk makanan. Tampilannya pun beragam mulai dari seram menakutkan, hingga lucu menggelikan. Nah, dari sekian banyaknya monster yang ada, berikut adalah deretan 10 monster yang lucu bentuknya dan menggelikan tingkahnya. Yuk, simak!

Pigmon, monster unyu yang bisa berubah jadi balon saat bepergian

Pigmon [image: source]

Yang satu ini monster pemakan uang, ya Kanegon hanya bisa mati ketika counter di tangannya bernilai 0.

Kanegon [image: source]

Meski berperan sebagai monster, Busuka tetap saja dicintai anak-anak

Busuka [image: source]

Jauh-jauh datang dari bulan ke bumi, monster Mochiron cuma mau icip-icip mochi wkwk…

Mochiron [image: source]

Bukan cuma mata mencuat keluar, alat pengintai panjang dari telinga, Okariyan juga memiliki gigi-gigi tongos. Duh, lengkap banget sih!

Okariyan [image: source]

Berbentuk lele raksasa, banyak yang merasa bibir monster ini kelewat seksi lho

Angoras [image: source]

Alien Babarue sebenarnya memiliki bentuk keren hampir menyerupai ultramen. Tapi rambut palsunya membuat si alien gagal sangar, kayak monster mendadak bule deh

Babarue [image: source]

Doragory sering disebut sebagai monster kaki yang berkacamata. Sebab pupil mata hanya berwarna hitam dan bentuknya terlihat dominan kaki saja

Doragory [image: source]

Jamila dulunya manusia tapi terkontaminasi mutan dan berakhir jadi monster deh

Jamila [image: source]

Bernama Dada, asli alien satu ini nama dan bentuknya absurd banget

Dada [image: source]
Meski merupakan monster, kesepuluh sosok di atas merupakan idola pecinta ultraman loh. Bahkan sebuah polling di Jepang menyatakan bahkan beberapa di antara sosok di atas ingin dijadikan hewan peliharaan jika benar-benar ada di dunia nyata. Kalau kamu, paling suka monster yang mana sih?

Share
Published by
Aini Boom

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago