Ada yang bilang hidup itu bagaikan roda yang terus berputar, kadang di atas kadang di bawah, inilah perumpamaan yang tepat untuk menggambarkan bagaimana kehidupan selebritis yang pernah menghiasi layar kaca kita. Walaupun mereka adalah selebritis yang kelihatannya selalu punya hidup sempurna, banyak juga yang memutuskan untuk vakum dan fokus ke hal yang lain. Memang sih hidup jadi selebritis selalu jadi idaman. Terutama karena jadi seleb seolah menjamin hidup enak.
Nah dibawah ini adalah beberapa selebritis yang sudah lama nggak muncul di dunia hiburan tanah air . Jika dulu mereka selalu tampil dengan gaya yang harus sempurna dan serba glamor, sekarang justru mereka seakan mundur perlahan dari dunia entertainment dan lebih memilih untuk hidup sebagai orang biasa. Kira-kira apa alasan dan gimana ceritanya ya? Simak dibawah ini yuk!
BACA JUGA: Bedakan Panggung dan Rumah, 12 Anak Artis Ini Tak ‘Diorbitkan’ oleh Orang Tuanya
Kehidupan sebagai seorang selebriti tentu banyak lika-liku dan memang kebanyakan bersifat sementara, karena tiap hari akan ada saingan yang baru. Lebih bijak kita bisa mengambil hikmah dari apa yang mereka jalani dan pilih sampai saat ini. Menurutmu sendiri, wajar nggak sih jika ada yang lebih memilih untuk ‘banting setir’ seperti mereka? Share pendapatmu di kolom komentar ya!
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…
Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…