Sekitar tahun 2018 lalu, sebuah kisah ditulis oleh pengguna Facebook bernama Nita. Tulisannya telah mendapat lebih dari 100 ribu like, 200 ribu share dan puluhan ribu komentar. Tulisan tersebut simple, mengajak para suami tidak protes dan marah-marah saat istri tidak berdandan cantik dan menawan. Kisah ini sudah dibagikan dan ditulis ulang oleh banyak akun, salah satunya bisa kamu baca di sini.
Singkatnya, si suami kadangkala hanya membiarkan istri di rumah –dengan harapan sang istri mengurus anak dan rumah—namun, saat sang suami pulang istri kadang masih ngeluh. Ngeluh di sini karena capek ya. Padahal dalam pandangan si suami, di rumah mah kan enggak ngapa-ngapain. Nah, buat para suami yang masih berpikiran seperti ini, yuk, pahami bersama lelahnya istri.
BACA JUGA: 10 Ilustrasi Ini Jadi Bukti Bahwa Kalian Nggak Pernah Tahu Seberapa Besar Pengorbanan Seorang Ibu
Menjadi ibu itu sudah urusan yang enggak mudah, belum lagi menjadi ibu rumah tangga. Maka dari itu, para suami mungkin bisa lebih memaklumi dan mengerti bila istri tidak selalu bisa berdandan cantik, kalau masakannya tak sesempurna yang kamu inginkan, atau jika mungkin ai mengeluh capek. Kalau masih protes, coba deh sehari saja tukar posisi dengan istri-istrimu, biar tau rasanya.
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…
Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…