Bukan hanya untuk pelengkap pemain saja, kostum sebuah Timnas dewasa ini juga menjadi barang komersial yang mampu mengeruk pundi uang. Jadi tidak heran apabila banyak apparel berlomba membuat seragam perang tersebut dengan desain unik. Seperti contoh kostum tim Nigeria untuk Piala Dunia 2018 yang memiliki bentuk unik dan nyetrik. Berkat hal tersebut saat ini kostum tim asal benua Afrika tersebut banyak diburu.
Bahkan, jumlah total penjual seragam Nigeria merupakan terbayak di antara 32 negara perserta Piala Dunia 2018. Indah, unik, dan nyetriknya jersey tim berasal dari benua hitam tidak hanya itu saja, pasalnya sebelum mereka negara seperti Kamerun, Jamaika, sampai Afrika Selatan juga melakukan inovasi menarik perihal kostum Timnas. Tidak percaya? Yuk simak ulasannya berikut ini.
Sering ngambek karena disuruh belanja sama ibu? Mungkin saatnya untuk menengok kepada sosok yang justru…
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…