Dunia perpolitikan Indonesia tampaknya memang tak pernah sepi diperbincangkan ya. Entah itu mulai dari kinerja sang politikus sampai kehidupan pribadinya pun ikut-ikutan disorot oleh banyak masyarakat. Apalagi saat ini nampaknya semakin banyak saja masyarakat Indonesia yang tertarik untuk berpendapat terkait hal-hal berbau politik ini.
Di kala banyaknya komentar-komentar negatif tentang para politisi dan pejabat negeri, ternyata masih ada kok yang kreatif memelintir isu tersebut jadi topik ringan yang bisa dinikmati banyak orang.. Seperti yang baru-baru ini muncul, ada banyak sekali pengguna facebook menyebarkan hasil tautan gambar dari akun twitter bernama @miekarinayam yang telah membuat perumpamaan politikus di mata anak SMA seperti di bawah ini.
Memang seru ya bila kita melihat perumpamaan politik Indonesia dalam kacamata anak SMA. Hal-hal yang awalnya terlihat sangat rumit untuk mendefinisikan peran para tokoh menjadi tampak ringan. Melihat itu semua, mungkin nama sekolah yang tepat adalah SMA Indonesia ya.
Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…
Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…
Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…
Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…
Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…
Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…