Categories: Tips

Inilah Wajah Nepal Sebelum Dan Setelah Diguncang Gempa

Bencana yang terjadi Sabtu kemarin telah menjatuhkan korban, ribuan orang meninggal dunia di Nepal. Gempa dengan kekuatan 7,9 skala richters tersebut mampu menghancurkan bangunan besar yang di miliki negara yang rentan terkena gempa bumi ini.

Baca Juga : 5 Pekerjaan Idaman Untuk Yang Bosan Jadi Karyawan

Banyak terdapat puing-puing bangunan yang berserakan akibat gempa yang juga melongsorkan pegunungan di Gunung Everest. Berikut ini potret bangunan sebelum dan sesudah terjadinya gempa di Nepal dan negara-negara tetangga.

1. Menara Dharahara yang dibangun pada tahun 1832 dengan ketinggian 50,5 meter ini luluh lantak hampir rata dengan tanah dan menewaskan lebih dari 180 jenazah

Menara Dharahara (c) dailymail

2. Kuil Kathmandu Durbar Square, Kuil bersejarah yang diguncang gempa. Deretan rumah khas ikut hancur berserakan rata dengan tanah.

Kuil Kathmandu Durbar Square

3. Candi Monyet atau sebutan dari Syambhunaath Stupa, tempat paling suci, ikut menjadi korban gempa bumi.

Syambhunaath Stupa (c) dailymail

4. Jalan dari Kathmandu yang ramai ini tiba-tiba sepi setelah gempa sabtu pagi dan menorehkan retakan cukup parah di tengah jalan.

Jalan dari Kathmandu (c) dailymail

5. Patung Dewa Hindu Garud itu terlempar dari GWK di Patan Durbar Square.

Patung Dewa Hindu Garud (c) dailymail

6. Lebih dari 700 pendaki yang terdampar di Gunung Everest menunggu helikopter. Setelah terkena longsoran salju, semua jalur akses diblokir.

Tenda Pendaki (c) blog.cisco & dailymail

7. Kumpulan tenda pendaki yang rusak parah terkena longsoran

Korban Longsoran (c) livemint & dailymail

Itulah gambaran Nepal pasca gempa yang mengenaskan. Mayoritas korban di Nepal, India, Tibet, Bangladesh dan perbatasan Nepal-China dilaporkan meninggal. Bahkan beberapa korban ada yang berasal dari Indonesia. Semoga saja warga Nepal diberikan ketabahan atas musibah yang terjadi. #PrayForNepal

Baca Juga : 7 Hal Ekstrim Yang Bisa Anda Beli di Supermarket China

Share
Published by
titi

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago