Categories: Inspirasi

Transformasi Wanita Tomboy Jadi Putri Cantik Ini Bukti Batu yang Diasah Bisa Menjadi Permata

Tidak bisa dipungkiri kalau kadang penampilan memang mencerminkan karakter dari seseorang. Oleh sebab itu setiap orang memiliki style yang berbeda. Seperti itu pula yang dialami oleh Yella Jansen-Borja, wanita selalu tampil tomboy sejak kecil. Ya, gaya maskulin itu dipilih karena menurutnya memang cocok dengan wataknya, bahkan Yella sempat mengakui kalau tidak berminat mencintai laki-laki.

Namun siapa sangka hidupnya benar-benar berubah saat ada seseorang pria datang dan menemani hari-harinya. Dia yang semula tidak berniat suka laki-laki, kini telah jatuh hati. Hingga akhirnya memutuskan menjadi memanjangkan rambut dan lebih feminim. Alhasil banyak netizen yang dibuat melongo saat melihat transformasi wanita yang satu ini. Tidak percaya, simak ulasan berikut.

Dari dulu memang suka gaya maskulin, potong rambut pendek dan tidak suka make up

Suka gaya maskulin dari kecil [image source]

Bahkan Yella mengaku lebih suka jika harus memakai pakaian laki-laki

Suka pakai pakaian laki-laki [image source]

Saat cinta merekah segalanya berubah, Yella memilih menumbuhkan rambutnya

Menumbuhkan rambut [image source]

Meski wajahnya masih terlihat kaku saat selfie, tetap kelihatan cantiknya ya

Semua berubah [image source]

Apalagi saat pakai make up gini ya, bak para puteri di negeri dongeng

Yella saat memakai make up [image source]

Yella sekarang sudah bak primadona, kecantikannya mungkin bisa disandingkan para model di luar sana

Yella sekarang [image source]

Bahkan Yella tak jarang memakai pakaian Sexy

Pakaian Sexy [image source]

Dan inilah sosok pria beruntung yang berhasil meluluhkan hati Yella hingga jadi seperti sekarang

Sosok pasangan Yella [image source]

Kisah cinta mereka tidak semudah apa yang di FTV, lebih rumit dan penuh perjuangan

Kisah cinta Yella [image source]

Dan mereka memutuskan menjalani hidup berdua

Yella memutuskan menjalani hidup berdua [image source]

Hingga akhirnya Yella pun sah mejadi istri orang lain, jomblo sabar ya

Yella jadi pengantin [image source]
Satu hal lagi yang perlu diingat, transformasi Yella sama sekali tanpa desakan dari kekasih atau orang lain. Justru pacarnya mencintai Yella apa adanya, meskipun penampilannya seperti dulu. Mungkin ya namanya cinta, menggilas kerasnya batu dan mendinginkan panasnya lahar.

 

 

Share
Published by
Arief

Recent Posts

Statemen Arra Bocah Viral Dianggap Menyinggung Pekerja Pabrik, Ortu Dikritik Netizen dan Psikolog

Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…

1 week ago

Profil Fedi Nuril, Sang Aktor yang Gencar Kritik Pemerintah dan Pejabat Publik

Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…

2 weeks ago

Kontroversi RUU TNI yang Mendapat Penolakan Masyarakat

Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…

2 weeks ago

Indonesia Airlines, Maskapai Indo tapi Memilih Berpusat di Singapura

Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…

2 weeks ago

Kasus Pencabulan oleh Kapolres Ngada, Akhirnya Pelaku Dimutasi

Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…

3 weeks ago

Terkuaknya Skandal Aktor Termahal Korea Selatan, Netizen: Hindari Pria Korea

Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…

3 weeks ago