Teror bom bunuh diri kembali mengguncang Indonesia. Setelah beberapa waktu silam sempat terjadi di Surabaya, peristiwa serupa tersebut kini menghantam Markas Polrestabes Medan, Sumatera Utara. Dilansir dari kompas.com, pelaku berinisial RM yang tewas disebut mengenakan jaket pengendara ojek online untuk memuluskan aksinya.
Modus pelaku yang berhasil mengecoh perhatian itu, tak lama kemudian meledakkan dirinya hingga membuat panik di sekitarnya. Tak hanya aksi bom bunuh diri yang menjadi sorotan, pelaku teror yang memanfaatkan atribut ojek online untuk memuluskan rencananya, juga termasuk pertama kalinya terjadi. Simak ulasan berikut ini.
Saat kejadian, pelaku berinisal RM disebutkan hendak mengurus surat keterangan catatan kepolisian (SKCK). Dengan menggunakan jaket beratribut salah satu penyedia jasa ojek online (ojol), dirinya kemudian masuk ke area Polrestabes. Saat berada di dalam, pelaku yang diketahui masih berusia remaja ini kemudian meledakkan dirinya.
BACA JUGA: Fakta Dita Oepriarto, Pelaku Bom Surabaya yang Jadi Bukti ISIS Masih Ada di Indonesia
Menyerang markas kepolisian dengan melakukan aksi bom bunuh diri, menjadi bukti bahwa pelaku terorisme saat ini semakin berani. Peristiwa semacam ini pun sejatinya bukanlah hal yang baru. Mengingat, teror bom bunuh diri juga banyak menargetkan markas kepolisian.
Sering ngambek karena disuruh belanja sama ibu? Mungkin saatnya untuk menengok kepada sosok yang justru…
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…