Ketika seseorang begitu fokus dan serious dalam menonton film, terkadang akan ada beberapa detail kecil yang terlewatkan karena kita terlalu fokus pada jalan cerita. Padahal terkadang sutradara suka menyelipkan beberapa detail-detail kecil menarik dalam film tersebut.
Nah, kali ini Boombastis akan mengajakmu melihat beberapa detail kecil dari beberapa film yang mungkin kamu lewatkan. Apa saja ya?
Kamu tentu sudah tahu betul dengan franchise film Fast and Furious bukan? Film ini begitu populer dengan banyak menyajikan kisah balapan dan action yang menegangkan. Dan beberapa waktu lalu, dunia perfilman dikejutkan dengan meninggalnya salah satu pemeran utamanya yaitu Paul Walker.
Film Osmosis Jones bercerita tentang sel darah putih bernama Osmosis Jones dalam tubuh yang berusaha melawan kuman mematikan bernama Thrax. Nah, jadilah film ini mengambil setting di dalam tubuh seorang pria bernama Frank Detomello.
Shrek merupakan film animasi yang cukup populer dan pertamakali tayang tahun 2001 oleh DreamWorks Pictures. Film pertamanya bercerita tentang petualangan Shrek dan seekor keledai menyelamatkan putri Fiona. Salah satu karakter jahat dalam film ini adalah Lord Farquaad.
Film tentang agen rahasia memang selalu menjadi favorit tersendiri, salah satunya adalah franchise James Bond yang selalu berhasil sukses. Nah, beberapa waktu lalu salah satu filmnya yang berjudul Skyfall kembali bercerita tentang petualangan James Bond. Namun sayangnya, dalam film ini, M harus meninggal.
Film 21 Jumpstreet bercerita tentang 2 orang polisi yang harus menyamar menjadi anak SMA untuk mencegah penyebaran obat-obatan terlarang dan menangkap pengedarnya. Film ini dibintangi oleh Channing Tatum dan Jonah Hill.
Nah, film-film besar biasanya memang menyisipkan beberapa detail-detail kecil menarik seperti ini. Asalkan kamu teliti, kamu pasti bisa menemukan beberapa detail tersebut.
Sering ngambek karena disuruh belanja sama ibu? Mungkin saatnya untuk menengok kepada sosok yang justru…
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…