Categories: Tips

Deretan Rambu Lalu Lintas di Indonesia yang Bakal Bikin Kamu Terpingkal Bacanya

Sebagai warga negara yang baik, wajib hukumnya untuk mematuhi rambu lalu lintas. Rambu sendiri merupakan bagian dari perlengkapan jalan berupa lambang, huruf, angka, kalimat yang digunakan sebagai peringatan, larangan atau bahkan petunjuk bagi pemakai jalan. Keberadaan rambu juga berfungsi untuk mencegah terjadinya kecelakaan atau menjaga kenyamanan bersama. Rambu lalu lintas seringnya memang ditulis dengan bahasa formal.

Namun, ada juga nih yang anti mainstream, di mana beberapa lokasi menggunakan rambu lalu lintas yang bikin pembacanya merasa geli. Meski terkesan komedi, nyatanya peringatan tersebut masih “memuat pesan” yang derajatnya sama dengan rambu lainnya. Nah, berikut ini adalah beberapa contoh karya oknum cerdas yang juga super kreatif buat bikin rambu lalu lintas nggak lagi ngebosenin. Cekidot!

Rambu-rambunya alay beud!

Rambu-rambu super alay [image source]

Semua dikupas secara tajam, setajam tikungan!

tikungan setajam silet [image source]

Dilarang nabrak! Dilarang ketabrak! Dilarang jatuh! Kalau jatuh cinta, boleh dong?

dilarang kecelakaan [image source]

 Ingat Adek ya, Mas…

rambu lalu lintas bahasa jawa [image source]

Awas jalan berlubang!

awas jalan berlubang [image source]

Ini namanya diskriminasi!

dilarang parkir [image source]

Ini rambu buat yang laper

BCA paling enak [image source]

Rambu yang bacanya sambil nyanyi dangdut

Rambu ala dewi persik [image source]

Ampuuun! Nggak lagi-lagi, deh!

dilarang kencing [image source]

Kalau nggak percaya, silakan dicoba

jatuh di aspal [image source]
 Deretan rambu lalu lintas di atas mungkin terkesan jenaka. Namun, orang pintar tentu paham makna yang terkandung di dalamnya. Makanya, tetap patuhi rambu dan selalu berhati-hati ya! Demi menjaga keselamatan diri sendiri dan kenyamanan orang lain.

Share
Published by
Nikmatus Solikha
Tags: Rambu lucu

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago