in

Bikin Gagal Fokus, Beginilah Transformasi Via Vallen Menjadi ‘Gadis Tribune’ Sepak Bola

Bukan sebuah rahasia lagi apabila pendangdut kondang Via Vallen begitu gila dengan sepak bola. Bahkan beberapa bulan lalu dirinya rela terbang jauh-jauh ke Rusia untuk menonton Piala Dunia lho sobat. Sebagai insan yang menggandrungi olahraga identik dengan kaum adam tersebut, mbak satu ini bisa dibilang bukanlah fans karbitan atau musiman. Sejak usia remaja dara asal Sidoarjo ini ternyata sudah aktif datang-datang ke stadion.

Seperti salah ketika ia menonton langsung pertandingan Timnas di Stadion Gelora Bung Karno tahun 2010 lalu. Dan hebatnya bila dibandingkan dulu dengan sekarang, Via Vallen tetaplah terlihat cantik. Tidak percanya? Nih, Boombastis berikan rangkuman potret transformasi pelantun lagu Sayang untukmu, biar kalian bisa membuktikannya sendiri. Monggo.

Usia berapa nih dek Via, kok sudah mendukung Timnas berlaga

Via Vallen saat masih muda [Sumber Gambar]

Hayo yang mana nih, sobat Boombastisku yang Via Vallen?

Trio wek wek ala Via Vallen [Sumber Gambar]

Salah satu gaya Via Vallen saat masih jadi suporter newbie

Via Vallen Selfi syantik [Sumber Gambar]

Via Vallen bentangkan tulisan Indonesia di Piala Dunia 2018

Indonesia di Piala Dunia [Sumber Gambar]

Noh yang belakang nggak berkedip melihat perubahan Via Vallen

tuh lelaki di belakang salah fokus [Sumber Gambar]

Kalau tadi ama suporter lokal,  kini sudah ama fans mancanegara

Bersama Suporter Prancis [Sumber Gambar]

Kalau yang ini Outfitnya sudah beda yaaa dibanding di awal

Via Vallen Final Piala Dunia [Sumber Gambar]

Kalau dulu datang foto sendiri, sekarang semua ingin motret Via Vallen

Jadi soroton Via Nisti [Sumber Gambar]

Sudah enggak foto ama teman saja ya, pemain aja minta diabadikan dengan Via

With pemain U-16 [Sumber Gambar]
Bagaimana sobat olahragaku cantik bukan. Apalagi saat ini pastinya mbak Via Vallen tambah ayu yaaa parasnya. Kecintaan mbak ini dengan sepak bola adalah sedikit gambaran bagaimana pengaruh olahraga ini sudah masuk keberagam kalangan. Semoga semangat wanita 26 tahun ini bisa menular ke Timnas wanita Indonesia

Written by Galih

Galih R Prasetyo,Lahir di Kediri, Anak pertama dari dua bersaudara. Bergabung dengan Boombastis.com pada tahun 2017,Merupakan salah satu Penulis Konten di sana. Lulusan Pendidikan Geografi Universitas Negeri Malang. Awalnya ingin menjadi pemain Sepak Bola tapi waktu dan ruang justru mengantarkan Ke Profesinya sekarang. Mencintai sepak
bola dan semua isinya. Tukang analisis Receh dari pergolakan masyarakat Indonesia.

Leave a Reply

Tas Mahal Hingga Rumah Mewah, Ini 4 Hadiah yang Diberikan Idola untuk Para Fans Mereka

Ada Rambut di Makananmu? Cepat Buang atau Akan Terkena Masalah Kesehatan