Ojek online ibarat oase di tengah padang pasir yang gersang. Kehadirannya membuat yang malas beli makanan tinggal order, tak perlu lagi berjalan atau manasin motor. Mereka yang enggak bisa naik motor pun jadi terbantu dan tetap bisa pergi ke tempat kerja tanpa repot-repot nunggu angkot. Dan yang paling memanjakan adalah ada banyak diskon yang sering diberikan oleh aplikasi ini.
Namun, di samping semua kemudahan ada satu hal lagi yang enggak kalah penting. Keberadaan ojol ini sering dijadikan meme atau bahan candaan, terutama chat gokil para abangnya yang secara otomatis diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris. Tujuannya sih memang mulia ya: memudahkan para traveler asing yang tidak bisa berbahasa Indonesia. Tapi, kocaknya, si abang ini malah terkesan awto ngelawak. Gimana tuh? Gini contohnya!
Duh, semoga jika memang ada turis asing yang kebetulan pernah mendapat kata-kata ajaib di atas, mereka bisa paham maksudnya si drivernya. Kasian kan para ojol ini, kalau harus kehilangan penumpang cuma karena fitur chat yang ngawur alias lawak seperti di atas.
Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…
Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…
Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…
Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…
Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…
Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…