in

5 Rahasia Gila Uni Soviet ini Berusaha Disembunyikan Dari Dunia Selama Bertahun-Tahun

5. Pembantaian Katyn Oleh Pemerintah Soviet

Kejadian Katyn di tahun 1940an ini adalah salah satu rahasia paling gelap Soviet. Ketika itu, Stalin memerintahkan agen polisi rahasia untuk mengeksekusi sekitar 22 ribu tahanan Polandia. Alasannya, sang pemimpin takut jika semua orang itu akan membahayakan rezimnya serta gerakan komunis pada umumnya.

Pembantaian Katyn [Image Source]
Pembantaian Katyn [Image Source]
Pembantaian tak beradab ini menjadi rahasia selama puluhan tahun. Hingga akhirnya di tahun 90an, presiden Rusia Mikhail Gorbachev mengakui kalau Uni Soviet pernah melakukan hal gila itu.

BACA JUGA: 5 Kapal Selam Mematikan Rusia ini Bikin Amerika Serikat Ketar-Ketir

Inilah rahasia-rahasia gila yang disimpan oleh Uni Soviet selama bertahun-tahun. Bayangkan saja kalau rahasia gila itu terwujud, misalnya Perang Dunia 3, maka tidak rupa lagi Bumi ini sekarang. Untungnya semua rahasia ini berhasil ketahuan pas pada waktunya. Sehingga kita tahu kalau Soviet ternyata benar-benar gila.

Written by Rizal

Hanya seorang lulusan IT yang nyasar ke dunia tulis menulis. Pengalamannya sudah tiga tahun sejak tulisan pertama dimuat di dunia jurnalisme online. Harapannya bisa membuat tulisan yang super kece, bisa diterima siapa pun, dan juga membawa influence yang baik.

Contact me on my Facebook account!

Leave a Reply

Inilah 4 Istri Raja Jawa Paling Berpengaruh Dalam Sejarah Nusantara

4 Tempat ini Hanya Boleh Ditinggali oleh Para Wanita, Pria Haram Untuk Mampir!