Lucu

10 Potret Cantik Briptu Imah, Polwan yang Bertugas Sebagai Pasukan Perdamaian PBB di Afrika

Hikma Nur Syafa atau sering disapa dengan panggilan Briptu Imah, adalah perempuan yang tengah populer saat ini. Gadis berhijab itu merupakan sosok polisi wanita atau polwan yang berasal dari Yogyakarta.Parasnya yang menawan dengan balutan hijab terlihat sangat memesona meski tampil mengenakan seragam kebesaran.

Hebatnya lagi, Briptu Imah tengah ditugaskan oleh pihak kepolisian sebagai anggota pasukan perdamaian PBB di Afrika, Wow!! Layaknya para selebgram, Instagramnya sendiri sekarang sudah punya 54 ribu pengikut. Yuk, kita lihat potret menawan pasukan PBB satu ini.

Briptu Imah adalah lulusan dari Sekolah Kepolisian Ciputat

Lulusan sekolah polwan Ciputat [sumber gambar]

Briptu Imah sudah bekerja bekerja sebagai polwan lalu lintas sejak 2013 di Bantul, Yogyakarta.

Polwan di Bantul [sumber gambar]

Ia lulus dan dikirim ke Afrika Tengah setelah melewati serangkaian tes yang ada

Sudah melewati serangkaian tes [sumber gambar]

Ternyata, Kloter Briptu Imah adalah angkatan polwan pertama yang dikirim oleh Indonesia untuk misi kemanusiaan PBB di Afrika, loh

Kloter Briptu Imah [sumber gambar]

Dikirim ke negara dengan kriminalitas tinggi dan banyak warganya pengangguran malah menjadi tantangan untuk Briptu Imah

Tantangan untuk Briptu Imah [sumber gambar]

Di balik seragam yang gagah, aura menawannya tetap terpancar

Briptu Imah dengan seragam [sumber gambar]

Saat bertugas di lapangan, make-up nya tipis dan tak muluk-muluk

Make up tipis saat bertugas [sumber gambar]

Meski menenteng senjata, kalau cantik tetaplah cantik yaaa

Briptu Imah [sumber gambar]

Kalau tampil begini, tak akan ada yang mengira bahwa ia adalah seorang polisi

Tampil stylish [sumber gambar]

Siapa coba yang tak meleleh kalau sudah disuguhi senyum manis begini

Senyum manis [sumber gambar]
Duh, kalau begini semua netizen juga pengen diamankan dong, Briptu. Briptu Imah sukses membuat netizen menjadikan ia idola karena sebagai perempuan cantik mulus, ia tak takut terjun dan berjuang demi tanah air mengamankan negara lain.

Share
Published by
Ayu

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago