in

5 Penderitaan ini Hanya Dirasakan Oleh Penduduk Keturunan China di Indonesia

2. Haram Bagi Orang Keturunan Tionghoa Menunjukkan Jati Dirinya

Kembali ke zaman orde baru, orang-orang China mengalami berbagai macam ketidakadilan. Status mereka yang dianggap numpang kala itu, membuat pemerintah dengan alasan tertentu menerbitkan regulasi aneh yang seolah mencengkeram orang Tionghoa.

Dulu, Orang China dilarang tunjukkan atribut mereka [Image Source]
Dulu, Orang China dilarang tunjukkan atribut mereka [Image Source]
Saat itu, orang-orang China harus mengubah namanya agar lebih menunjukkan identitas Indonesianya. Tak boleh memajang atribut mandarin dan ke-Chinese-an mereka, sampai tentang kebebasan melakukan ritual keagamaan yang hanya boleh dilakukan di rumah saja. Mungkin hanya di Indonesia mereka diperlakukan seperti ini.

Written by Rizal

Hanya seorang lulusan IT yang nyasar ke dunia tulis menulis. Pengalamannya sudah tiga tahun sejak tulisan pertama dimuat di dunia jurnalisme online. Harapannya bisa membuat tulisan yang super kece, bisa diterima siapa pun, dan juga membawa influence yang baik.

Contact me on my Facebook account!

Leave a Reply

Mengenaskan! 5 Orang Ini Tewas Gara-gara Handphone

5 Mega Proyek Gila dan Paling Mahal Sepanjang Masa