Categories: Lucu

12 Meme Qurban Ini Bakal Bikin Kamu Ngakak Sampai Sakit Perut

Suasana menjelang lebaran kambing tahun ini sudah mulai terasa. Meskipun Hari Raya Idul Adha baru jatuh pada hari Jumat, di jalanan sudah ramai terpampang wajah-wajah sedih dari para kambing dan sapi jauh-jauh hari. Para calon hewan qurban itu tengah menunggu gilirannya untuk disembelih. Melihat raut wajah kambing dan sapi di pinggir jalan rasanya hati ini juga ikut teriris.

Namun, tak usah khawatir, kamu ngga perlu ikutan sedih. Pasalnya, udah mulai banyak nih bercandaan-bercandaan lucu yang berkenaan dengan hari raya kurban. Tentu bukan yang menyinggung agama ya, tapi fenomena yang berhubungan dengan si hewan kurban. Lalu seperti apa lucunya? Cari tahu sendiri lewat deretan meme kocak berikut.

Yakin masih mau makan daging kambing kalau kering kerontang, gini?

DIET [image source]

Kita doakan semoga penyamarannya berhasil

PENYAMARAN [image source]

Totalitas dalam berqurban, nggak hanya kambing, dinosaurus pun jadi!

DINOSAURUS [image source]

Demam Ada Apa Dengan Cinta masih merajalela

Ada Qurban dengan Cinta [image source]

Punya mantan seperti ini? #QurbaninAja

MANTAN [image source]

Kambing yang mau disembelih aja bisa santai kaya di pantai, masa lo nggak?

Santai Dulu [image source]

Kalau kamu mau qurban apa tahun ini?

QURBAN BAPER [image source]

Yakin masih nggak mau ngurbanin hatimu yang kosong kalau ceweknya kaya gini?

HATI KOSONG [image source]

Waduh, pakai heels model begini bakal jalan kaya kambing, nggak, yaaa?

Heels Kambing [image source]

Hati-hati! Jangan sembarangan memilih hewan qurban, bisa-bisa jadi begini, lho!

Hati-Hati [image source]

Cukup sapi aja, ya, yang lain jangan

Perasaanmu Jangan [image source]

Jangan sombong pakai pamer-pamer segala, belum tahu ini, nih!

Pamer [image source]
Semoga deretan meme di atas bisa membuat kamu lupa sejenak, ya, pada raut wajah kambing dan sapi yang siap disembelih. Semoga juga ibadah berkurban kamu semua bermanfaat bagi sesama. Jangan bersedih hati juga di hari Idul Adha yang suci ini dan ingat, cukup kambing dan sapi saja yang dikorbankan, perasaan kamu jangan.

Share
Published by
Harsadakara

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago