in

5 Ikan Raksasa yang Pernah Ditangkap Hanya dengan Memancing

2. Atlantic Blue Marlin Terbesar 635 Kilogram

Ada satu jenis ikan yang bisa dibilang adalah primadona. Mendapatkannya akan mampu memunculkan rasa bangga yang luar biasa, apalagi jika ukurannya sangat besar. Yup, ikan yang dimaksud adalah Marlin. Tentu ada alasannya kenapa ikan ini jadi favorit bahkan wujudnya sering dipakai sebagai simbol atau logo banyak klub memancing di dunia. Tengok saja bentuk tubuhnya yang sangat anggun itu. Memanjang dengan mulut runcingnya yang khas. Belum lagi padanan warna tubuhnya yang membuat ikan ini makin sempurna.

Tak hanya cantik, Marlin juga sangat agresif dan pantang untuk dikalahkan [Image Source]
Tak hanya cantik, Marlin juga sangat agresif dan pantang untuk dikalahkan [Image Source]
Nah, ikan rekor tangkapan ikan Marlin terbesar ini adalah 1.402 pounds atau sekitar 635 kilogram. Pemancingnya adalah Paulo Amorim yang berhasil menaikkan ikan ini hampir selama 80 menit! Ikan yang ditangkap di perairan Brasil tersebut berhasil mengalahkan rekor sebelumnya dengan selisih 120 pounds. Uniknya lagi, hampir jarang sekali menemui ikan ini dalam ukuran kecil. Menjadikannya tantangan seru saat mancing. Sehingga muncul anggapan jika Marlin ini hanya khusus pemancing yang sudah pro saja.

Written by Rizal

Hanya seorang lulusan IT yang nyasar ke dunia tulis menulis. Pengalamannya sudah tiga tahun sejak tulisan pertama dimuat di dunia jurnalisme online. Harapannya bisa membuat tulisan yang super kece, bisa diterima siapa pun, dan juga membawa influence yang baik.

Contact me on my Facebook account!

Leave a Reply

Susah Bernafas Akibat Kebakaran Hutan, Warga Riau Ini Malah Mengadu ke Menantu SBY

5 Benda Unik di Tata Surya yang Bakal Bikin Kamu Takjub Luar Biasa!