Lucu

10 Potret Kesenjangan Si Kaya vs Miskin di Meksiko yang Seolah Dipisahkan Oleh Garis

Kesenjangan adalah satu hal yang bisa ditemui hampir di seluruh penjuru dunia. Tak peduli negara maju atau pun miskin sekalipun, selalu ada yang hidup dengan megah yang berseberangan dengan mereka yang menderita. Mau bagaimana lagi, ada banyak faktor yang mempengaruhi hal tersebut, namun demikian hal itu selalu jadi masalah yang nyata.

Nah, kalau soal kesenjangan, di salah satu kota di Meksiko terdapat daerah dengan kesenjangan yang nyata. Bayangkan saja, daerah satu dan lainnya seolah hanya dipisahkan oleh sebuah garis antara rumah si kaya dengan si miskin. Bahkan keadaannya mungkin hampir sama dengan yang ada di Indonesia. Lalu benarkah seperti itu? Simak ulasan berikut ini.

Kesenjangan nampak jelas antara si kaya dengan si miskin di salah satu daerah di Meksiko sana

Kaya dan miskin [sumber gambar]

Seolah ada garis tak terlihat yang memisahkan kedua golongan itu

Dipisahkan oleh garis [sumber gambar]

Gedung seolah mencoba mencakar langit, namun masih ada perumahan miskin ada di pinggir sana

Gedung vs daerah kumuh [sumber gambar]

Bisa dilihat bagaimana gedung dan sekolah elit bersebarangan dengan daerah biasa

Sekolah dan daerah kumuh [sumber gambar]

Mungkin bisa dikatakan kalau daerah maju vs yang tertinggal

Daerah maju vs tertinggal [sumber gambar]

Apartemen mewah dengan kolam renang yang membelakangi rumah biasa

Kesenjangan yang nyata [sumber gambar]

Garis seolah memberitahu mana si kaya dan juga mana yang tak punya

garis batas ketara [sumber gambar]

Bukan batasan yang dibuat oleh pemerintah, ada secara alami dan apa adanya

Keadaan yang tetap seperti itu [sumber gambar]

Bagaimana keadaan kota di Meksiko jika dilihat dari atas

Bangunan jadi bukti kesenjangan [sumber gambar]

Mirip yang ada di film fiksi namun memang ini sungguh nyata

mexico sebenarnya

Memang tak bisa dipungkiri kalau kesenjangan ternyata juga jadi ancaman nyata di salah satu daerah di Mexico itu. Namun demikian bukan berarti pemerintah tak melakukan apa-apa, sudah banyak upaya yang dilakukan. Tentu jadi tugas semua bukan hanya pemerintah untuk menyelesaikan permasalahan pelik yang selalu ada ini.

Share
Published by
Arief

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago