Kalau dahulu kala micin sering dikambinghitamkan atas tindakan aneh para generasi millennial, sekarang hal tersebut enggak lagi berlaku. Ya, sekarang yang lebih sering disebut adalah ‘negara berkembang’. Komen nyinyir di Instagram dikatakan ‘wajar mah, namanya penduduk negara berkembang’, melakukan hal yang aneh dikit ada yang berkoar ‘duh, ada-ada saja kelakuan netizen negara berkembang’.
Apa salahnya kalau Indonesia negara berkembang? Wah, kalau membahas negara berkembangnya tak akan ada habisnya ya Sahabat. Daripada gabut dan pusing, mending kita menertawakan jokes receh netizen Twitter terkait #negaraberkembang berikut ini.
Enggak apa-apa hidup di negara berkembang, toh dengan adanya jokes-jokes receh ala netizen kita jadi dapat hiburan gratis kan?
Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…
Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…
Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…
Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…
Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…
Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…