Categories: Trending

Heboh! Sebuah Keluarga di Belarusia Pelihara Serigala Buas!

Memelihara binatang di rumah memang wajar. Ada yang suka dengan anjing, kucing, kelinci, burung dan binatang kecil dan menggemaskan lainnya. Ada teman di rumah yang bikin bahagia memang menyenangkan ya!

Tapi keluarga di Belarusia ini aneh bin ajaib. Mereka memelihara serigala loh! Mereka tinggal di desa Zacherevye, 250 kilometer sebelah utara Minsk. Di sana memang dingin dan juga kerap bersalju serta hutannya menjadi habitat dari serigala buas dan melolong di malam hari.

Keluarga serigala

Anak dari keluarga ini yaitu Alisa Selekh pertama kali melihat serigala ini saat masih bayi dan ingin mengadopsinya. Kedua orang tuanya tentu kaget mengingat hewan ini buas dan sangat berbahaya.

Namun berkat keyakinan dan juga kasih sayang, serigala itu kini sudah bertumbuh besar dan jinak loh! Serigala yang udah dipelihara sejak tahun 2009 ini jadi seperti binatang peliharaan layaknya anjing yang bisa dipeluk dan diajak bermain. Karena tidak tumbuh di alam bebas, walau punya naluriah buas tapi bisa dikendalikan.

Hingga hari ini, keluarga ini merawat dua ekor serigala yang ukuran tubuhnya sudah mulai membesar. Mereka tinggal di sebuah kandang, diikat dan sesekali diajak bermain. Dua binatang bertaring ini juga tidak seperti serigala lain, lebih tenang, jinak dan bisa bermain. Lucu sekali ya! Apakah kamu juga berani memelihara binatang sebuas ini?

Lihat kumpulan galery photonya dibawah ini:

Keluarga serigala
Keluarga serigala
Keluarga serigala
Keluarga serigala
Keluarga serigala

Akur bukan? meski serigala adalah binatang buas, tapi mereka tampak begitu bersahabat. Pelihara serigala di Indonesia tidak banyak, karena bukan binatang asli Indonesia.

Baca Juga
Terungkap Fakta Hot Seputar Kehidupan Dewi Persik
Menikmati Hidup Yang Sesungguhnya di Gili Air
Share
Published by
Admin

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

3 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago