3. Kegilaan Mengalahkan Musik yang Harusnya Sangat Penting
Awalnya, musik dan akting adalah hal yang paling penting bagi grup idola di Jepang. Mereka menampilkan semuanya dengan indah hingga banyak orang menyukainya. Namun, lambat laun demi mengejar popularitas mereka mengesampingkan hal itu. Mereka mengganti semuanya dengan kegilaan yang kadang membuat para membernya nampak mengerikan dan juga memalukan.