in

5 Fakta Tentang Jin yang Salah Kaprah di Masyarakat

5. Jin Tidak Mungkin Tersakiti Bahkan Mati

Anggapan yang beredar di masyarakat tentang jin salah satunya adalah keyakinan jika jin takkan bisa tersakiti dan mati. Ungkapan ini sama sekali tidak benar. Meskipun kita berbeda alam dengan mereka, tapi jin bisa tersakiti dan bahkan mati. Hal ini disinggung dalam Al Qur’an surat Ar Rahman ayat 26. “Semua yang ada di atas bumi akan binasa.”

Sama seperti manusia, jin bisa terluka bahkan meninggal. Terkecuali Iblis yang dijanjikan hidup kekal sampai kiamat [Image Source]
Sama seperti manusia, jin bisa terluka bahkan meninggal. Terkecuali Iblis yang dijanjikan hidup kekal sampai kiamat [Image Source]
Untuk kasus jin tidak bisa mati memang benar, namun hal tersebut hanya diperuntukkan kepada Iblis. Makhluk Allah inilah yang menolak untuk bersujud kepada Nabi Adam karena merasa lebih terhormat. Diceritakan dalam Al Qur’an jika Iblis memang diistimewakan secara umur dan akan mati begitu sangkakala kiamat ditiup.

Baca Juga : 10 Hantu Toilet Menyeramkan Ini Bikin Kamu Takut Pipis Sendirian!

Pada dasarnya jin adalah makhluk yang sama seperti manusia secara sifat. Mereka menikah, berniaga, memiliki anak, dan bahkan punya peradaban yang konon katanya jauh lebih canggih dari kita. Nah, setelah mengetahui fakta di atas, jangan ada lagi persepsi salah tentang makhluk Allah satu ini. Intinya kita cukup tahu bahwa jin itu memang ada, namun tidak perlu untuk melakukan apa pun dengan mereka mengingat pada hakikatnya kita memang tidak sama.

Written by Rizal

Hanya seorang lulusan IT yang nyasar ke dunia tulis menulis. Pengalamannya sudah tiga tahun sejak tulisan pertama dimuat di dunia jurnalisme online. Harapannya bisa membuat tulisan yang super kece, bisa diterima siapa pun, dan juga membawa influence yang baik.

Contact me on my Facebook account!

Leave a Reply

Masih Ada Harapan! Kesederhanaan 4 Pejabat Indonesia ini Bisa Jadi Teladan!

7 Fakta Aneh dari Mimpi yang Bisa Membuat Kita Geleng Kepala Tak Percaya!