Categories: Trending

Iseng Selfie, Bocah Ini Membuat 677 Foto di Ponsel Ibunya

Selfie memang seringkali membuat kita menghasilkan banyak foto. Apalagi kalau pelakunya adalah perempuan. Pasti ingin sebuah selfie dengan hasil yang sempurna. Namun ternyata tak hanya orang dewasa, bahkan anak jaman sekarangpun tidak ingin ketinggalan mengikuti tren selfie.

Yang satu ini adalah sebuah kisah unik dari seorang balita lucu bernama G. Gadis kecil ini rupanya adalah satu dari sekian orang yang ingin hasil selfienya terlihat bagus. Dilansir dari Mirror (17/12), sang ibu sangat terkejut setelah mengetahui apa yang dilakukan G. Namun jangan khawatir, alih-alih marah dengan perbuatan anaknya, sang ibu malah merasa ini adalah hal yang lucu.

Balita Ini Selfie 677 Foto

Rupanya suatu ketika dalam perjalanan, G kebetulan leluasa menggunakan ponsel ibunya. Mungkin gadis ini bosan dalam perjalanan tersebut dan menemukan ‘mainan baru’, yaitu sebuah kamer auntuk ibunya. Melihat wajahnya kelihatan oke, ia pun melakukan selfie berkali-kali. Seperti video di bawah ini.

Beberapa foto sempat terekam dalam kamera, sehingga membuatnya meninggalkan jejak yang ‘terendus’ oleh ibunya. Namun yang membuat sang ibu terkejut sesungguhnya adalah jumlah foto yang ia hasilkan. G membuat ponsel ibunya dipenuhi foto selfienya sebanyak 677 buah. Mulai dari pose tersenyum, pose biasa, pose menjulurkan lidah dan sebagainya.

Balita Ini Selfie 677 Foto

Well, anak jaman sekarang memang banyak yang lebih canggih dibanding orang tuanya. Kalau kejadiannya lucu dan menggemaskan seperti G, mungkin bisa jadi pengalaman yang unik, Tapi jangan lupa, dalam menggunakan gadget, anak-anak di bawah umur hingga remaja perlu mendapatkan dampingan dan arahan agar tidak tersangkut dampak minus gadget dan internet. Semoga pengalaman G dan ibunya bisa membuat kita lebih bijak memberikan keleluasaan anak menggunakan gadget (kalau tidak ingin ponsel Anda ‘dibom’ dengan ratusan selfie).

Share
Published by
wahyu

Recent Posts

Statemen Arra Bocah Viral Dianggap Menyinggung Pekerja Pabrik, Ortu Dikritik Netizen dan Psikolog

Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…

2 weeks ago

Profil Fedi Nuril, Sang Aktor yang Gencar Kritik Pemerintah dan Pejabat Publik

Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…

2 weeks ago

Kontroversi RUU TNI yang Mendapat Penolakan Masyarakat

Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…

3 weeks ago

Indonesia Airlines, Maskapai Indo tapi Memilih Berpusat di Singapura

Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…

3 weeks ago

Kasus Pencabulan oleh Kapolres Ngada, Akhirnya Pelaku Dimutasi

Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…

3 weeks ago

Terkuaknya Skandal Aktor Termahal Korea Selatan, Netizen: Hindari Pria Korea

Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…

4 weeks ago