Wacana soal pemulangan WNI eks ISIS memang tengah menjadi sorotan banyak pihak saat ini. Semua mengeluarkan argumen masing-masing dan terbelah menjadi dua pendapat yang berbeda alias pro dan kontra. Bahkan, Presiden Joko Widodo secara pribadi mengaku tidak mau memulangkan para WNI eks ISIS tersebut.
Jelas, wacana tersebut memang tidak mudah dilakukan dalam waktu singkat. Tentu ada konsekuensi ke depannya yang bakal dirasakan-tidak hanya pemerintah, tapi juga masyarakat umum secara luas. Dampak seperti kekhawatiran akan menyebarkan ideologi radikal, adalah hal krusial dari wacana pemulangan tersebut. Berikut, 5 alasan penting jika para WNI eks ISIS tersebut tak perlu kembali ke Indonesia.
Beberapa waktu lalu, Presiden Joko Widodo diketahui menolak memulangkan para WNI eks ISIS tersebut ke Indonesia. Hal ini pun mendapat dukungan dari Wakil Ketua Komisi VIII Marwan Dasopang, yang menurutnya tak sebanding dengan nilai kemanusiaan dalam kehidupan berbangsa di Indonesia. Bahkan, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD secara pribadi juga menolak memulangkan mereka.
BACA JUGA: Ingin Pulang ke Indonesia, Beginilah Kondisi WNI di Suriah yang Dulu Gabung dengan ISIS
Banyaknya penolakan yang ada, membuat wacana pemulangan WNI eks ISIS itu bakal menemui hambatan. Terlebih, keamanan internal di dalam negeri adalah yang paling utama dipikirkan jika nantinya mereka kembali ke Tanah Air. Gimana menurutmu Sahabat Boombastis?
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…
Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…