Categories: Trending

Wow Ada Kura-Kura Berkepala Dua Lho!

Keanehan di dalam dunia fauna seolah tidak ada habisnya. Kini sedang heboh ada kura-kura kecil yang memiliki dua kepala. Bayi kura-kura ini sepertinya akan menjadi anak kembar tapi tidak jadi, mirip seperti bayi manusia yang kembar dempet. Binatang aneh dan unik ini dtemukan oleh seorang wanita yang sedang menyebrangi jalan. Ia melihat kura-kura ini berjalan di tengah jalan.

Wanita inipun berniat untuk menyelamatkan kura-kura ini dan kaget ketika melihat pada bagian kepalanya. Wow ternyata biantang air ini memiliki dua kepala. Tidak menunggu waktu lama, Kathleen Talbot memungut kura-kura lucu ini dan membawanya pulang ke rumah.

Kura-kura berkepala 2

Para tetangga yang melihatnya menjadi heboh, karena di luar negeri memang hampir jarang ada binatang dengan anomali seperti ini. Dilansir dari dailymail, Kathleen menamai kura-kura ini ‘Frank dan Stein’. Ia memotretnya lalu mempostingnya di sosial media.

Baca Juga : Di China Telur Direbus Dengan Air Kencing Jadi Makanan Favorit

Kathleen lantas membeli aquarium dan menaruhnya di dalamnya. Ia juga memberikan makanan khusus untuk kura-kura. Namun wanita ini berpikir bahwa mungkin, kebun binatang ataupun aquarium konservasi akan bisa merawat binatang ini lebih baik darinya.

Kura-kura berkepala 2

“Aku berpikir untuk menyerahkannya pada konservasi hewan. Bagiku, ini adalah hewan yang sangat langka dan unik, sayang jika aku simpan sendiri di rumah. Anak-anak akan senang melihat kura-kura ini berenang dalam aquarium yang besar,” tuturnya.

Baca Juga :10 Hewan Laut Dalam Yang Seram dan Aneh

Sungguh niat yang mulia ya! Alih-alih dijadikan tontonan dan membuat hewan ini stress, Kathleen memilih menyerahkannya pada pihak yang lebih tahu bagaimana merawat binatang. Bagaimana menurut Anda, lucu dan aneh bukan?

Baca Juga :Lumba-Lumba Berkepala Dua Kejutkan Warga Turki
Share
Published by
Admin

Recent Posts

Kisah Inspirasi Santo Suruh, Usaha yang Berkembang Karena Mau Disuruh-Suruh

Sering ngambek karena disuruh belanja sama ibu? Mungkin saatnya untuk menengok kepada sosok yang justru…

1 week ago

Statemen Arra Bocah Viral Dianggap Menyinggung Pekerja Pabrik, Ortu Dikritik Netizen dan Psikolog

Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…

3 weeks ago

Profil Fedi Nuril, Sang Aktor yang Gencar Kritik Pemerintah dan Pejabat Publik

Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…

4 weeks ago

Kontroversi RUU TNI yang Mendapat Penolakan Masyarakat

Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…

1 month ago

Indonesia Airlines, Maskapai Indo tapi Memilih Berpusat di Singapura

Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…

1 month ago

Kasus Pencabulan oleh Kapolres Ngada, Akhirnya Pelaku Dimutasi

Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…

1 month ago