15 Lokasi Menarik nan Keren di Indonesia yang Bikin Kamu nggak Perlu Lagi Pergi ke Luar Negeri
Saat ini sepertinya banyak sekali orang Indonesia yang berlomba-lomba ke luar negeri. Entah itu untuk perjalanan bisnis, melanjutkan pendidikan, ataupun sekedar berlibur. Masyarakat kita memilih tujuan liburan ke luar negeri pastinya bukan seperti mencabut undian berhadiah, melainkan memang ada lokasi menarik yang ingin dikunjungi. Bukan rahasia lagi ya kalau banyak negara di luar sana memiliki tempat-tempat menarik untuk dikunjungi.
Tapi bagaimana bila ternyata destinasi menarik itu ada di Indonesia? Mungkin belum banyak yang tahu ya bahwa di beberapa daerah di Tanah Air itu memiliki tempat serupa dengan di negara lain. Dan pastinya lokasi-lokasi seperti yang di bawah ini akan memberi kita sensasi yang tak kalah menyenangkan dengan saat kita berkunjung ke negeri orang.
Siapa sangka kalau Bontang, Kalimantan Timur juga memiliki patung singa ala Singapura
Kalau Brasil punya Patung Yesus yang jadi kebanggaan, sebenarnya Indonesia juga punya loh patung tertinggi di daerah Toraja
Toraja vs Brasil [image source]Itu dia 14 tempat menarik di Indonesia yang sangat mirip dengan yang ada di luar negeri. Namun meski serupa, pastinya lokasi-lokasi di atas punya keunikan yang jadi andalan. Tapi dengan fakta tersebut kita jadi sadar bahwa selama ini Tanah Air juga memiliki lokasi yang ingin kita tuju di luar negeri. Mungkin dengan begini kita juga jadi mengerti bahwa sebenarnya Indonesia dari segi wisata dan daya tarik tentu sangat bisa bersaing dengan negara lain. Bahkan kita juga bisa menunjukkan bahwa Indonesia memiliki hal yang lebih. Mulai sekarang, coba kenali Indonesia lebih dalam sebelum menjelajahi negara asing deh.