Categories: Trending

Tebak Logo Apple Yang Benar, Bila Anda Memang Pecinta iPhone Sejati

Kalau Anda memang suka menggunkan laptop atau iPhone, tentu bisa tebak logo Apple dengan tepat. Masalahnya, seringkali kita merasa terbiasa, padahal belum tentu yang kita pahami selama ini benar. Misalnya detail sebuah logo.

Logo iPhone memiliki tiga komponen yang harus diperhatikan. Arah daun di atas apel, gigitan pada apel dan cekungan di bawah apel tersebut. Nah, ternyat sebuah penelitian menunjukkan bahwa dari 85 orang, hanya 1 saja orang yang bisa menggambar kembali logo Apple dengan benar.

Setelah ditelusuri, hal ini rupanya karena orang hanya mengenal sebuah logo tanpa benar-benar memperhatikan detailnya. Sehingga membuat orang sering remeh dan sulit mengenali logo dengan lebih cermat, kata pakar dari Los Angeles.

Nah, sekarang mari kita coba melihat logo di bawah ini. Apakah Anda bisa menebak, mana logo Apple yang benar di bawah ini?

Manakah logo Apple yang sesungguhnya? via Dailymail

Ada yang unik dari uji coba mengingat logo Apple tersebut. Saat ditanya apakah mereka mengingat bentuknya, banyak di antara mereka mengatakan ingat dengan optimis. Namun semua menjadi sulit ketika mereka disodori 12 logo Apple dengan bentuk yang mirip. Di sinilah para peserta diuji ingatannya untuk tebak logo Apple yang benar.

Ternyata tidak semua pecinta iPhone tahu logo Apple yang benar via Dailymail

Dari penelitian ini, ada sebuah kesimpulan bahwa ingatan seseorang seringkali menangkap bentuk secara umum. Namun detail dari bentuk tersebut seringkali terlupakan. Hal ini biasanya karena bentuknya sangat simple seperti logo Apple tersebut. Nyatanya hanya sedikit yang bisa tebak logo Apple dengan tepat. Ini adalah hasil dari beberapa orang yang mencoba menggambar ulang logo Apple tersebut.

Logo Apple sendiri meski sudah banyak berubah beberapa tahun terakhir, namun memiliki siluet yang konsisten dan tidak banyak berubah. Banyak orang mengincar gadget premium ini karena merupakan teknologi yang canggih, premium, original dan bergengsi. Namun ternyata, tidak banyak orang yang benar-benar memperhatikan detail logonya. Sudah tahu mana logo di atas yang benar?

Share
Published by
Orchid

Recent Posts

Kisah Inspirasi Santo Suruh, Usaha yang Berkembang Karena Mau Disuruh-Suruh

Sering ngambek karena disuruh belanja sama ibu? Mungkin saatnya untuk menengok kepada sosok yang justru…

1 week ago

Statemen Arra Bocah Viral Dianggap Menyinggung Pekerja Pabrik, Ortu Dikritik Netizen dan Psikolog

Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…

3 weeks ago

Profil Fedi Nuril, Sang Aktor yang Gencar Kritik Pemerintah dan Pejabat Publik

Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…

4 weeks ago

Kontroversi RUU TNI yang Mendapat Penolakan Masyarakat

Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…

1 month ago

Indonesia Airlines, Maskapai Indo tapi Memilih Berpusat di Singapura

Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…

1 month ago

Kasus Pencabulan oleh Kapolres Ngada, Akhirnya Pelaku Dimutasi

Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…

1 month ago