in

5 Rahasia Mesir Kuno yang Terkuak Ini Bakal Bikin Kamu Ternganga!

5. Piramida Putih

Ketika Piramida besar di Giza berhasil diselesaikan tahun 2560 SM, banunan megah ini dilapisi dengan permukaan yang halus batu kapur yang sudah dipoles sehingga terlihat bersinar di bawah sinar matahari yang terang. Namun sayang, pada tahun 1301 M, gempa bumi besar terjadi di Mesir dan merontokkan bebatuannya.

Piramida Giza [Image Source]
Piramida Giza [Image Source]
Puing-puing yang ada di luar piramida kemudian membuat pemimpin saat itu memerintahkan untuk menggunakan batu kapur yang ada untuk membangun masjid di Kairo. Meski menakjubkan, yang terlihat sekarang di Piramida Giza hanyalah bangunan intinya saja.

BACA JUGA: 5 Fakta Mengejutkan Dibalik Penjajahan Belanda Yang Wajib Kamu Ketahui

Mesir adalah sebuah peradaban menakjubkan yang hingga kini memang masih menarik untuk ditelusuri kisahnya. Dengan peninggalan-peninggalan luar biasa yang tersisa saat ini seperti piramida misalnya, seolah mengajak kita untuk mencari tahu, seperti apakah masyarakat yang tinggal di sana. Apalagi dengan segala legenda, mitos, dan kehidupan eksotisnya.

Written by Tetalogi

Leave a Reply

Mengintip Nikmatnya Jadi Jutawan Lewat Fasilitas 10 Hotel Termahal di Dunia

5 Bukti Bagaimana Malaria Telah Mengubah Dunia