Lucu

Potret Kenakalan Balita yang Bikin Emosi Sekaligus Ngikik Sendiri

Balita memang selalu lucu ya, tingkah polahnya selalu membuat orang dewasa gemas. Apa pun kelakuan balita, kerap kali membuat gelak tawa orang di sekelilingnya. Meski gitu, anak-anak usia segitu harus lebih ekstra penjagaannya. Ibarat waktu 24 jam itu harus bersama mereka, alias selalu harus ada orangtua yang menjaga mereka.

Meleng sebentar, balita itu bisa bikin kekacauan yang nggak dibayangkan. Maklum, anak-anak belum bisa membedakan tindakan baik dan buruk, jadi jangan salahkan mereka kalau mereka membuat bikin rumah jadi kayak kapal pecah ya. Coba deh tengok betapa lucunya anak-anak balita saat ngacak-ngacak rumah, pengen marah tapi kok lebih dulu ngakak ya?

Kira-kira, gimana reaksi mama setelah tau kalau tepungnya udah rata di seluruh penjuru rumah

Bermain tepung [Sumber Gambar]

Kompak banget dua balita ini kalau bikin kerusuhan, tapi siapa yang tega marahin bocah selucu ini?

Balita kompak [Sumber Gambar]

Butuh waktu lama buat bersihin diapers cream yang dibuat mandi nih

Mandi diapers cream [Sumber Gambar]

Kalau yang ini serem banget, udah kayak hantu dalam film-film

Bocah spidol merah [Sumber Gambar]

Pesta bersama sirup, duh… geleng kepala nih mami sama papi

Sirup di seluruh ruangan, termasuk tubuhnya [Sumber Gambar]

Butuh empat orang dewasa untuk membereskan ‘Kapal Pecah’ karya seorang balita

Sobekan kertas dan kamar berantakan [Sumber Gambar]

Buku ada, itu kenapa malah muka yang dicoret-coret nak?

coret coret spidol di muka sendiri [Sumber Gambar]

Konser di atas meja saat ditinggal ibu mandi

Konser di atas meja [Sumber Gambar]

Mandi cat, gitu… kalau sampe kering gimana bersihinnya?

Mandi cat [Sumber Gambar]

Katanya mau ngasih makan anjing, tapi kok jadi rata gini ya?

Ngasih makan anjing katanya [Sumber Gambar]
Apa pun kelakuan balita, sepertinya mereka nggak pernah gagal bikin orang tertawa ya. Tapi, please ya, kalau punya adek mending diawasi, daripada insiden kapal pecah menimpa rumahmu, repot kan beresinnya. Haha.

Share
Published by
Nikmatus Solikha

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

7 days ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

1 week ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago