Categories: Trending

10 Percakapan yang Bisa Terjadi Saat Ahok Bersalaman dengan Raja Salman

Masyarakat Indonesia saat ini nampaknya sedang ramai-ramainya membicarakan kedatangan rombongan Kerajaan Arab Saudi. Rombongan Raja Salman yang membawa serta menteri-menteri dan juga para pangeran ini seketika merebut perhatian masyarakat dunia. Sesampainya mereka di tanah air, kehebohan kembali muncul ketika ada sebuah gambar beredar yang memperlihatkan sang raja berjabat tangan dengan Ahok.

Banyak sekali kontroversi yang muncul ketika foto tersebut diunggah di akun pribadi Basuki Tjahaja Purnama itu. Mulai dari anggapan bahwa itu hasil editan sampai banyaknya pihak tak terima gubernur DKI tersebut bertemu dengan raja. Waktu bersalaman saat itu memang bisa dibilang singkat, tapi tidak mungkin ada percakapan yang dilakukan oleh kedua orang itu. Kalau boleh berandai-andai seperti inilah kira-kira percakapan yang bisa saja terjadi.

Hayo banjir atau genangan? Genangan atau kenangan? Berita banjirnya udah sampai Arab nih

Banjir [image source]

Sayang banget gagal besanan deh

Besanan [image source]

Juga bisa ngomongin pangeran sih

Pangeran [image source]

Atau jangan-jangan minta dukungan untuk putaran kedua

Minta dukungan [image source]

Janjian ngajakin wisata kuliner di Jakarta

Wisata kuliner [image source]

Agak roaming ya, mungkin butuh penerjemah segera

Roaming [image source]

Salman lho ya bukan salaman

Salaman [image source]

Nggak mau kalah start untuk selfie

Ngajak selfie [image source]

Yah ketahuan deh suka bikin heboh

Si heboh [image source]

Memangnya rombongan terima pesanan produk Arab ya?

Minyak wangi [image source]
Kemungkinan apapun sebenarnya bisa saja terjadi ketika kedua tokoh tersebut bertemu dan berjabat tangan. Bisa saja hanya memperkenalkan nama ataupun mencoba saling bercanda seperti di atas. Yang pasti sosok Ahok juga ikut menyambut sang tamu karena dia adalah gubernur ibukota. Jadi, jangan ada yang baper ya.

Share
Published by
Faradina

Recent Posts

4 Kontroversi Seputar Doktif yang Kerap Bongkar Produk Skincare Overclaim

Doktif alias ‘Dokter Detektif,’ adalah sosok yang viral di media sosial karena ulasannya yang kritis…

1 week ago

Serba-serbi Tol Cipularang yang Kerap Makan Korban, Mitos hingga Sejarah Pembangunan

Baru-baru ini, Tol Cipularang kembali menjadi sorotan setelah kecelakaan beruntun yang melibatkan sejumlah kendaraan. Insiden…

2 weeks ago

4 Live Action Paling Booming di Netflix, Bisa Jadi Teman Malam Minggu

Netflix terus menghadirkan deretan serial live action yang menarik perhatian penonton dari berbagai kalangan. Dari…

2 weeks ago

Fenomena Joged Sadbor yang Ubah Nasib Warga jadi Kaya, Benarkah Disawer Judol?

Selalu ada yang baru di TikTok. Salah satu yang kini sedang nge-trend adalah menari rame-rame…

3 weeks ago

Pengusaha Budidaya Jamur Tiram Modal 100 Ribu Bisa Dapat Omzet Puluhan Juta Sekali Panen

Siapa bilang memulai bisnis harus dengan modal yang besar? Ternyata, sebuah bisnis bisa dimulai dengan…

3 weeks ago

6 Tahun Merawat Suami Lumpuh Sampai Sembuh, Perempuan Ini Berakhir Diceraikan

Viral sebuah kisah yang membuat hati netizen teriris, ialah seorang perempuan yang rela merawat suaminya…

3 weeks ago