5. Belanda
Dunia mengalami pemanasan global yang terus mengerikan. Suhu bumi naik, dan banyak sekali es di kutub yang mencair. Akibatnya, permukaan air laut akan terus meningkat seiring berjalannya waktu. Jika hal ini terjadi, seapruh permukaan negara belanda akan tenggelam. Dan membuat negara ini akan hancur akibat perubahan iklim.
Lebih dari 50% tanah di Belanda berada di bawah permukaan laut. Sekitar satu meter atau lebih. Jika permukaan air laut terus naik, bisa jadi bendungan yang dibuat tak akan mampu menahan volume air. Akhirnya, Belanda harus bertahan dengan daratan mereka yang tergenang air.