in

Mengintip Koleksi Syeikh Rainbow, Orang Kaya Timur Tengah yang Punya Ratusan Mobil Raksasa

Museumnya juga terbuka untuk umum

Meski Syeikh Rainbow membangun museum berbentuk piramida untuk menyimpan koleksi pribadi, namun nyatanya dia tetap membuka lokasi tersebut untuk umum. Jika kamu ingin mengunjungi museum yang diberi nama Emirates National Auto ini, kamu butuh waktu 45 menit dari Abu Dhabi ke lokasi.

Emirates National Auto, museum pribadi yang dibangun untuk menyimpan mobil koleksi [image source]
Di sana, kamu bisa melihat banyak sekali kendaraan dengan ukuran raksasa. Bahkan, salah satu mobilnya Willys WW2 Jeep, masuk dalam catatan Guinness Book of World records. Nggak heran sih, ukurannya yang raksasa tersebut tentu nggak bisa ditemuin di tempat lain.

Written by Nikmatus Solikha

Leave a Reply

7 Aktris Sinetron Kolosal Cantik dan Seksi ini Pernah Menghiasi Layar Kaca Kamu Zaman Dulu

Kisah Pilu di Balik Penciptaan Kode Morse dan Telegraf yang Bakal Buat Air Matamu Tumpah