Panjat pinang mungkin jadi salah satu lomba wajib ada saat acara tujuh belasan. Bagaimana tidak, entah dimulai sejak kapan, yang jelas lomba ini selalu saja diminati karena keseruannya. Tak peduli badan harus penuh oli atau pun masuk ke dalam kali, yang jelas meski harus sampai puncak. Bukan hanya karena hadiah yang ada di atas, namun juga simbol ikut merayakan kemerdekaan.
Bicara soal panjat pinang, ternyata beberapa netizen sempat membuat meme-meme kocak mengenai kegiatan tersebut. Ya, banyak yang mengibaratkan kalau lomba ini erat dengan pelajaran hidup hingga percintaan. Yang jelas sukses bikin kita ngakak dan angguk-angguk sendiri. Tidak percaya? Simak ulasan berikut.
Sering ngambek karena disuruh belanja sama ibu? Mungkin saatnya untuk menengok kepada sosok yang justru…
Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…
Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…
Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…
Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…
Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…