Categories: Lucu

Inilah 10 Editan Berita Online Dijamin Bikin Ngakak Sampai Jengkulitan

Memang dengan majunya zaman, saat ini netizen tidak lagi mengandalkan media cetak untuk mendapatkan berita. Hanya dengan menggeser jempol, informasi terbaru kini sudah bisa didapatkan. Alhasil sudah banyak masyarakat saat ini yang sudah melek informasi ketimbang yang dulu.

Lantaran semakin meningkatnya popularitas media online ketimbang cetak, salah satu akun instagram @Maknews sengaja membuat editan kocak mengenai berita online. Mulai dari memplesetkan judul berita, hingga mengedit tokoh di dalamnya. Lalu seberapa kocakkah editan itu? Simak ulasan berikut.

Wah, lebih jenius dari Einstein ini mah…..

Bisa bahasa Inggris [image source]

Jangan dulu nak, siapa tahu tahun depan bisa coba lagi

Gagal jadi polwan [image source]

Siapa coba di Vrindavan yang jual obat terlarang ini

Mabuk PCC [image source]

Baru tahu kalau micin itu ternyata memabukkan

pesta micin [image source]

Setan juga gak mau kalau terus-terusan jomblo

setan jomblo [image source]

Kadang-kadang juga ngojek online buat tambahan

Ultraman potong rambut [image source]

Wah lagi nanam pohon apa nih?

cocok tanam [image source]

Langsung ganti jadi daun berhama

Daun kena hama [image source]

Klaim aja deh sekalian kalau ini mah

Klaim kuda [image source]

Lumayan anak istri bisa senang

Sun Go Kong [image source]
Gimana? Kocak bukan editan berita-berita online itu. Mungkin ini bukti kreatifnya para netizen zaman now. Ketimbang tegang mulu baca politik dan berbagai isu lainnya, mending senam muka sambil baca editan kocak karena tertawa. Biar gak tegang terus.

Share
Published by
Arief

Recent Posts

Statemen Arra Bocah Viral Dianggap Menyinggung Pekerja Pabrik, Ortu Dikritik Netizen dan Psikolog

Fenomena viral Arra, bocah lima tahun yang dikenal karena kepandaiannya berbicara dengan gaya dewasa, kembali…

1 week ago

Profil Fedi Nuril, Sang Aktor yang Gencar Kritik Pemerintah dan Pejabat Publik

Nama Fedi Nuril akhir-akhir ini kembali dikenal publik. Bukan karena kembali membintangi film dengan tokoh…

2 weeks ago

Kontroversi RUU TNI yang Mendapat Penolakan Masyarakat

Kamis (20/3/2025) pukul 03.00 WIB, saat asyik scrolling media sosial X sambil sahur, mata tertambat…

2 weeks ago

Indonesia Airlines, Maskapai Indo tapi Memilih Berpusat di Singapura

Dunia aviasi Indonesia bakal semakin berwarna dengan kehadiran burung-burung besi baru. Indonesia Airlines, sebuah perusahaan…

2 weeks ago

Kasus Pencabulan oleh Kapolres Ngada, Akhirnya Pelaku Dimutasi

Lagi-lagi rakyat Indonesia dibikin geleng-geleng kepala oleh ulah aparat penegak hukum. Kali ini kasusnya sedang…

3 weeks ago

Terkuaknya Skandal Aktor Termahal Korea Selatan, Netizen: Hindari Pria Korea

Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…

3 weeks ago