6. Johnny Depp – Rela Hidup di Dalam Basement dan Meniru Segala Kebiasaan Orang di Sana
Johnny Depp adalah aktor yang dikenal serba bisa. Ia pun juga dikenal sebagai method actor. Artinya, ia harus melakukan simulasi apa yang dilakukan oleh tokohnya selama berbulan-bulan. Dengan begitu ia akan mampu mendalami karakternya dengan sangat matang. Bahkan bisa dibilang, Johnny Deep yang asli telah hilang.