in

Parodikan Kasir Indomaret Hingga Ibu-ibu Belanja, Sosok Ini Jadi Idola Baru Netizen

“Dulu ditendang sekarang ku disayang”, mungkin itulah kata-kata yang tepat untuk mengungkapkan ketenaran aplikasi TikTok yang sekarang dimainkan oleh semua orang. Sebelumnya, TikTok dianggap sebagai salah satu bentuk pembodohan dan aplikasi joged-joged enggak jelas. Padahal, membuat setiap videonya juga membutuhkan kreativitas loh.

Sekarang, dari berbagai kalangan, orang biasa hingga seleb internasional semua bermain TikTok. Popularitas aplikasi asal Cina ini juga mengungguli instagram. Nah, kalau kamu sedang mencari hiburan, ada salah satu seleb TikTok yang wajib banget kamu follow nih, dijamin deh kamu bakalan ngakak banget sama kelakuannya.

Namanya Fadlan Holao Thamrin. Belum lama ini ia viral karena menirukan kasir Zara saat melayani pembeli

Di akun TikTok pribadinya @fadlanholao yang sudah diikuti oleh 159 ribu lebih orang, ia kerap mengunggah video-video lucu

Ada yang sudah kangen ingin segera ke Starbak?

Apa mbak-mbak SPBU tidak pernah takut kecopetan ya?

Yang sukanya ke Chatime, akurat banget enggak nih?

Maaf kak, bisa minta waktunya sebentar~~

https://twitter.com/holaofadlan/status/1255467895833997312

Fadlan Holao as Nikita Mirzani guys 😀

https://twitter.com/holaofadlan/status/1249357759729958914

Ngakunya sih sebagai artis kamar mandi, tapi suaranya cukup bagus ya?

https://twitter.com/holaofadlan/status/1242773837000790017

Khasnya mbak-mbak kasir Alfamart: mau nambah sekalian pulsanya kak? Hehe

Apapun pesanannya, promo CD-nya enggak pernah lupa ya~~

Pura-pura lari biar dipanggil lagi, udah template banget nih cara belanja 😀

Ekspresinya itu loh, SANGAT MEWAKILI…

Banyak netizen yang berterima kasih karena video-video yang diunggah oleh Fadlan sangat membuat mereka cheer up dan sejenak melupakan segala masalah. Abisnya sih, memerankan kasir mana pun menjiwai banget.

Written by Ayu

Ayu Lestari, bergabung di Boombastis.com sejak 2017. Seorang ambivert yang jatuh cinta pada tulisan, karena menurutnya dalam menulis tak akan ada puisi yang sumbang dan akan membuat seseorang abadi dalam ingatan. Selain menulis, perempuan kelahiran Palembang ini juga gemar menyanyi, walaupun suaranya tak bisa disetarakan dengan Siti Nurhalizah. Bermimpi bisa melihat setiap pelosok indah Indonesia. Penyuka hujan, senja, puisi dan ungu.

Leave a Reply

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Hari ini, 13 Mei 2020

4 Hal yang Dikhawatirkan Jika Usia 45 ke Bawah Boleh Beraktivitas di Masa Krisis Covid-19