Lama tak terdengar kabarnya, penyanyi asal negeri Jiran, Siti Nurhaliza baru saja melahirkan anak pertamanya. Pada pertengahan bulan Maret lalu, ia melahirkan bayi perempuan yang cantik nan sehat. Baru-baru ini ia sudah berani mengajak sang buah hati ke lokasi syuting.
Namun, ada yang janggal dari perubahan Siti Nurhaliza mulai hamil hingga pasca melahirkan. Ia terlihat begitu langsing, benar-benar mencengangkan! Maka dari itu, kali ini Boombastis.com akan mengungkap potret transformasi seorang Siti Nurhaliza dari kecil hingga sekarang, termasuk perubahan tubuhnya pasca melahirkan. Siap-siap terpukau!
Aura bintangnya sudah terpancar dari kecil

Mulai beranjak dewasa, kecantikannya pun mulai tampa

Rupanya, Siti Nurhaliza sudah menyanyi dari kecil, ia sering memenangkan kontes menyanyi loh, hingga menyabet penghargaan sebagai penyanyi pada akhirnya

Awal karir Siti Nurhaliza, sampai di Indonesia saja banyak fans-nya~

Pada tahun 2006 akhirnya ia menikah dengan Datuk Khalid Mohammed Jiwa

Dilanjutkan pada tahun 2014 akhirnya Siti berhijab, Alhamdulillah ya~

Rupanya, sebelum punya anak, Siti sudah terlebih dahulu memiliki cucu loh, gaes

12 tahun menikah baru dikaruniai anak, ia dan suami masih tetap saja mesra

Maret 2018 merupakan hari paling bahagia untuk Siti
