3. Wan Moy
Wan Moy adalah pejuang pribumi keturunan Tionghoa yang asli dan lahir di Jawa Tengah. Dia mulai aktif berjuang untuk kemerdekaan Indonesia sejak berumur 13 tahun. Di usianya yang sangat muda, Wan Moy ditugaskan untuk menjadi mata-mata tentara Siliwangi untuk mencari segala informasi yang dimiliki Belanda.
4. Joe Hin Tjio
Nama Joe Hin Tjio mungkin masih asing di telinga masyarakat Tanah Air, padahal dari tangannya ini, nama Indonesia akhirnya banyak dikenal di dunia internasional. Di era penjajahan Jepang, dia pernah ditahan karena dianggap memberontak, namun akhirnya Joe berhasil melarikan diri ke Eropa.