3. Ada yang Berbisik Namun Tak Terdengar
Bukan hanya dihampiri oleh makhluk yang tak jelas. Ada beberapa orang yang malah mengalami kelumpuhan tidur ini mendengarkan sebuah suara. Suara ini adalah bisikan yang tak dapat dimengerti dan seperti suara kabur.