in

9 Tempat Bersejarah di Dunia yang Kini Hanya Tinggal Nama

7. Tenochtitlan di Mexico

Di Mexico dulunya terdapat sebuah area yang dinamakan Tenochtitlan. Tenochtitlan ini merupakan sebuah piramida raksasa yang dibangun dengan nuansa modern Venice yang tentu memikat hati pengunjung. Selain menarik hati, Tenochtitlan juga dianggap sebagai candi yang didedikasikan untuk Huitzilopochtli dan Tlaloc. Tak urung, begitu banyak sejarah dari Tenochtitlan ini.

Tenochtitlan di Mexico
Tenochtitlan di Mexico

Jika kamu ke tempat ini, kamu akan terpukau dengan keindahan piramida, candi, dan keajaiban lain di Tenochtitlan ini. Tapi saat ini, keindahan tersebut hanya  bisa dilihat di musium di kota Mexico beserta peninggalan bersejarah Mexico lainnya.

Written by Evi Rizana

Leave a Reply

Gara-Gara Tidur, Kucing ‘Snow White’ Ini Jadi Populer di Twitter 1 ROCKETNEWS

Gara-Gara Tidur, Kucing ‘Snow White’ Ini Jadi Populer di Twitter

Saiful Jamil Siap Menemui Orang Tua Chef Aiko

Saiful Jamil Siap Menemui Orang Tua Chef Aiko