in

7 Tanaman Mematikan di Indonesia Jika Salah Konsumsi

Di Indonesia ada banyak sekali spesies tumbuhan yang hidup beranekaragam. Dikarenakan setiap tumbuhan mempunyai manfaat yang berbeda-beda, maka tumbuhan tersebut biasa dikonsumsi oleh manusia untuk dijadikan sebagai makanan ataupun sebagai bahan obat-obatan tradisional.

Baca Juga : 7 Bahan Makanan Unik dan Bermanfaat Tapi Menyimpan Bahaya yang Sangat Mematikan

Namun ternyata, kita harus berhati-hati dalam memilih tumbuhan yang akan kita konsumsi, karena di antara banyaknya jenis tumbuhan tersebut, ada yang memiliki zat beracun di dalamnya. Berikut team Boombastis rangkum tumbuhan apa saja yang dapat mematikan tersebut.

1. Tanaman Jarak

Tanaman jarak biasa tumbuh liar di hutan, tanah kosong, ataupun daerah pantai.  Batangnya berbentuk bulat licin, berongga serta berbuku-buku. Biasanya, daunnya berwarna hijau muda pada permukaan bawah dan hijau tua pada permukaan atasnya. Buahnya sendiri berbentuk buat dan berkumpul pada tandannya.

Biji Jarak, Mengandung Zat Beracun 'Ricin'
Biji Jarak, Mengandung Zat Beracun ‘Ricin’ [ImageSource]
Daun dan getah dari tanaman jarak biasa digunakan untuk pengobatan tradisional. Tapi hati-hati, jangan sampai mengkonsumsi biji atau buah dari pohon ini. Karena buah jarak dapat mendatangkan kematian, karena mengandung zat beracun yang bernama ‘ricin’.

Written by Rahma Muliani

Leave a Reply

Perhatikan Dengan Seksama, Bayi dalam Foto Ini Tidak Sendirian

5 Penemuan Makanan dan Minuman Enak yang Ternyata Dihasilkan Dari Ketidaksengajaan