Salah satu hal yang ingin kita dapatkan jika terkena masalah adalah sebuah solusi. Dengan mendapatkan sebuah solusi, maka segala hal kembali normal dan kita tidak akan mendapatkan masalah yang lebih parah. Oh, wait! Apakah Anda yakin jika semua solusi akan menyelesaikan masalah dengan baik?
Baca Juga : Lima Detik Tanpa Oksigen, 5 Kehancuran Inilah yang Akan Dialami Bumi
Beberapa hal yang akan Anda baca di bawah ini menunjukkan jika solusi akan menimbulkan masalah. Lho, kok bisa? Nggak percaya, nih baca satu persatu dengan teliti dan buktikan jika solusi ini membuat masalah jadi kian runyam!
Salah satu solusi untuk membuat ruangan jadi wangi adalah dengan menyemprot pewangi ruangan. Industri telah membuat beragam semprotan wangi ini dengan aneka bau. Mulai dari bau bunga, hingga buah-buahan. Tapi tahukah Anda jika solusi ini justru membuat masalah baru yang jauh lebih besar?
Bagi wanita, wajah adalah aset yang sangat berharga. Mereka akan rela membayar berapa pun agar wajahnya selalu tampak muda. Lalu muncullah krim anti-aging yang menjamur dengan harga super fantastis. Namun sebenarnya, memakai krim anti-aging adalah hal yang tidak berguna. Anda tahu mengapa?
Alarm adalah solusi paling ajaib bagi Anda yang susah bangun. Bunyi-bunyian bising akan membuat Anda bangun dan segera melakukan aktivitas lain. Jika masih malas Anda akan menekan tombol snoozing dan alarm akan berbunyi lagi 5-10 menit kemudian. Tapi tahukah Anda jika snoozing ini bisa membuat Anda jadi sakit?
Satu hal yang paling dibenci oleh ibu kita adalah kasur yang berantakan di pagi hari. Kita bisa kena omel jika tidak segera merapikannya. Kebanyakan orang menganggap jika kasur yang awut-awutan adalah simbol dari kemalasan. Orang dengan kasur yang awut-awutan berarti seorang pemalas. Hidupnya awut-awutan dan menyelesaikan segala hal dengan tak beres.
Usai berolahraga atau berada di lingkungan yang panas, tubuh jadi cepat berkeringat. Akibatnya baju yang kita kenakan basah. Belum lagi keringat yang berada di wajah, benar-benar mengganggu! Mengatasi hal itu kita akan dengan segera mencari handuk dan mengelapnya sampai kering!
Saat kita flu biasanya hidung menjadi sangat gatal. Hal ini membuat kita jadi sering bersih. Bahkan bersin adalah hal paling menyenangkan saat flu. Tidak bisa bersin bahkan membuat kita jadi kecewa. Tapi ternyata, bersin ini justru tidak baik buat penderita flu. Beuh, lalu masa harus menahan bersin?
Saat membeli telor di pasar tradisional kita kerap mendapatkan telor yang kotor. Biasanya terkena bercak kotoran atau pakan ayam yang mengering. Mengetahui itu kita akan mencucinya dan memasukkannya ke dalam kotak penyimpanan atau lemari es. Namun saat Anda mencuci telor, justru Anda membuat telor kehilangan zat pelindung alaminya.
Baca Juga : 7 Benda Keren yang Bisa Diciptakan Lewat Printer 3 Dimensi
So, berhati-hatilah dengan setiap masalah. Jangan sampai solusi yang kita lakukan justru membuat masalah baru. Bukannya kelar, eh malah nggak karuan!
Baru-baru ini, dunia hiburan Korea Selatan diguncang oleh skandal yang melibatkan aktor papan atas, Kim…
Belakangan ini, dunia perfilman Indonesia dihebohkan oleh pengangkatan Ifan Seventeen sebagai Direktur Utama PT Produksi…
Lagu ‘Garam dan Madu’ yang dibawakan oleh Tenxi, Jemsii, dan Naykilla menjadi fenomena musik yang…
“Ubur-ubur ikan lele. Kasus korupsi Pertamina nyembur, se-Indonesia heboh, le!” Heran melihat tiba-tiba banyak SPBU…
Kurma jadi salah satu makanan yang identik dengan bulan Ramadan. Setiap bulan suci ini datang,…
Komedian Nunung kembali menjadi sorotan setelah mengungkap perjuangannya melawan penyakit yang mengharuskannya menjalani pengobatan tanpa…