in

Republik Hantu, 7 Negara Merdeka Yang Tak Diakui Dunia

2. Western Sahara

Menurut Konvensi Montevideo tahun 1933, suatu wilayah dapat dikatakan negara dan diakui dunia internasional jika memiliki kualifikasi: Masyarakat yang permanen, memiliki wilayah yang sangat jelas, memiliki pemerintahan, dapat melakukan hubungan bilateral dengan negara lain. Syarat terakhir dari konvensi ini sangat tidak jelas.

Western Sahara [image source]
Western Sahara [image source]
Hal inilah yang menyebabkan negara Western Sahara tidak pernah diakui oleh dunia. Padahal sejak 1979 mereka mengumumkan kedaulatannya. Mungkin karena penduduk negara ini adalah orang-orang miskin. Karena yang perlu kita tahu. Western Sahara adalah negara yang berdiri dari pengungsi terbuang dari Algeria. Saat ini seperempat wilayah negara Western Sahara dikuasai oleh Saharawi Republic, negara yang merdeka dua tahun sebelum Western Sahara tapi diakui oleh 84 negara dunia.

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

Jauhi Narkoba

9 Petunjuk Berbahasa Inggris dengan Artian Yang Salah Kaprah Ini Ada di Indonesia

Keberadaan 5 Rumah Adat Indonesia Ini Hampir Punah