2. Bentuk Pemerintahan
Pemerintahan di negara ini adalah monarki konstitusional. Yordania didirikan pada tahun 1921, di akui oleh Liga Bangsa-Bangsa sebagai negara dibawah mandat Britania pada tahun 1992 (dikenal juga sebagai Emirat Transyordania).
Pada tahun 1946, Yordan bergabung dengan PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa) sebagai negara yang merdeka kemudian resmi dikenal sebagai Kerajaan Hasyimiyah Yordania.
Kerajaan Yordania dibagi menjadi dua belas provinsi yang dibagi lagi menjadi lima puluh empat departemen. Saat ini negara ini dipimpin oleh seorang raja bernama Abdullah II yang mempunyai istri cantik jelita bernama Ratu Rania Al-Abdullah. Perdana mentrinya bernama Awn Shawkat Al-Khasawneh.