in

10 Pulau Mematikan Ini Bisa Membunuhmu Dengan Cepat!

4. Atol Enewetak, Samudra Pasifik

Atol adalah sebuah pulau yang terbentuk dari sisa karang-karang yang telah mati. Karang ini akhirnya mengeras dan membentuk suatu daratan baru yang berbeda dengan pulau kebanyakan. Pada tahun 1948-1968, Atol Enewetak digunakan sebagai tempat uji coba senjata nuklir oleh pihak militer Amerika Serikat. Ada satu bom yang meledak dengan kekuatan melebihi bom yang jatuh di Hiroshima saat perang dunia ke-2.

Atol Enewetak [image source]
Atol Enewetak [image source]
Pulau ini penuh sekali dengan sisa nuklir yang bisa menyebar ke mana-mana. Untuk itulah pada tahun 1979, pihak Amerika Serikat membangun sebuah dome besar yang disebut Cactus Dome untuk mengisolasi pulau ini. Dome ini memiliki tebal 18 inchi dan menutup hampir seluruh bagian pulau. Hal ini dilakukan agar nuklir tidak menyebar ke seluruh dunia. Pada tahun 2008 dilaporkan jika struktur Cactus Dome telah retak hingga 60%. Berani melangkah ke sana?

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

Mengerikannya Penampakan Pria yang Tidak Mandi Selama 60 Tahun

Mengintip 5 Negara dengan Waktu Puasa Terlama di Dunia