in

Kasus Pembantaian Massal Ini Membuktikan Kekejian Jepang Saat Perang Dunia II

Pembantaian Sook Ching – Singapura

Saat Inggris menyerah dan meninggalkan kawasan Singapura, Jepang mengambil alih banyak sektor di negara kecil ini. Mereka melakukan pembersihan rasa secara terstruktur agar Singapura terbebas dari pendatang dari Tiongkok yang kala itu memenuhi Singapura. Melalui Kempeitai, Jepang mulai melakukan misi pembunuhan massal yang sembunyi-sembunyi.

monumen Pembantaian Sook Ching [image source]
monumen Pembantaian Sook Ching [image source]
Biasanya warga keturunan dari Tionghoa akan diculik lalu dibantai begitu saja dengan kejamnya. Dalam peristiwa yang terkaji dari Februari-Maret 1942 ini ada 70.000 warga keturunan Tiongkok dibantai habis-habisan. Dalam waktu yang tidak terlalu lama, Jepang telah membuat kawasan Singapura benar-benar mencekam.

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

Kengerian Tragedi Mandor yang Pernah Bikin Kalimantan Banjir Darah

Inilah Para Pengacara Paling Kaya Sejagad yang Bikin Hotman Paris Nggak Ada Apa-Apanya