in

7 Misteri Mengerikan yang Terkuak dari Anak-Anak Pewaris Kerajaan Dunia

2. Caesar Kecil yang Terbuang dari Sejarah

Caesarion adalah anak dari Julius Caesar dengan Cleopatra. Ia lahir pada tahun 47 sebelum masehi dan hanya hidup sampai berumur 17 tahun (sesuai data yang ditemukan). Saat Caesarion berumur 3 tahun, ayahnya dibunuh hingga ia hanya hidup dengan Cleopatra. Saat berumur sepuluh tahun nama Caesarion dihapus dari silsilah keluarga. Ada dugaan jika penghapusan ini dilakukan karena Cleopatra memiliki anak dengan Marc Antony dan ingin melanjutkan dinastinya. Namun dugaan ini tak bisa dibuktikan.

Caesar Kecil yang Terbuang dari Sejarah [image source]
Caesar Kecil yang Terbuang dari Sejarah [image source]
Saat Caesarion remaja, ia dijadikan bidak catur kekuasaan antara Marc Antony dan saudara laki-laki Julius Caesar bernama Octavian. Kedua pria ini berbagi kekuasaan di Roma dan selalu berebut untuk menguasai Roma secara utuh. Antony menginginkan Caesarion menjadi seseorang yang spesial agar dapat memerintah Roma, namun hal ini terganjal karena Octavian justru membunuh anak dari saudaranya itu. Sampai saat ini sisa tulang-belulang dari Caesarion tak pernah ditemukan dan masih menimbulkan misteri bagaimana ia bisa mati dan mengapa ia tak muncul dari dokumen-dokumen sejarah Cleopatra.

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

Pro dan Kontra MOS di Indonesia, Memalukan atau Melatih Mental?

5 Bencana Alam Mematikan yang Terekam Kamera