in

10 Manusia Cyborg yang Beneran Ada di Dunia Nyata

9. Jerry Jalava, Jari penyimpan Data

Jerry Jalava kehilangan salah satu ruas di jari telunjuknya saat kecelakaan. Hal ini membuat ia berpikir untuk menggantinya dengan sesuatu yang unik dan berguna. Akhirnya ia memasang semacam hard disk di ujung jarinya. Alat ini memiliki USB yang dapat digunakan untuk menyimpan dan mentransfer data dengan baik tanpa harus membawa flash disk atau hard disk portable.

Jerry Jalava  [image source]
Jerry Jalava [image source]
Jerry dapat memasang dan melepaskan alat itu dari ujung tangannya. Jika akan melakukan transfer data dia dapat menancapkan ujung jarinya ke laptop atau komputer. Alat ini tidak terintegrasi langsung dengan otak, hanya berpusat pada ujung jari. Namun Jerry berharap suatu saat nanti dia dapat membuat alat yang serupa namun bekerja dengan kolaborasi antara komputer dan otak. Data yang dikirim langsung dibaca oleh otak manusia.

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

Tips Persiapan Mudik Lebaran 1

7 Langkah Persiapan Mudik Agar Hati Tenang Saat Meninggalkan Rumah

Tips Mudik Lebaran Menggunakan Kereta Api

6 Langkah Mudik Nyaman dengan Naik Kereta Api, Tuut..tuut…tuuuutt…