in

5 Makanan Ini Dilarang di Beberapa Negara, Kenapa?

3. Manggis di Amerika Serikat dan Cina

Buah yang memiliki kulit tebal berwarna hitam ini pernah dilarang untuk dikonsumsi oleh warga Amerika Serikat dan juga Cina. Buah manggis di khawatirkan membawa suatu penyakit yang berasal dari lalat buah yang menempel pada buah tersebut.

Larangan mengkonsumsi manggis karena takut terdapat penyakit dari lalat buah
Larangan mengkonsumsi manggis karena takut terdapat penyakit dari lalat buah [ImageSource]
Tapi pada tahun 2007 larangan itu telah dicabut oleh pemerintah. Buah dengan rasa asam dan manis tersebut boleh dikonsumsi, dengan syarat sebelum di pasarkan buah manggis harus melalui proses penyinaran terlebih dahulu. Hal ini dilakukan agar sang lalat buah yang menempel tadi mati dan tidak sempat berkembang biak.

Written by Rahma Muliani

Leave a Reply

Kata Siapa Wanita Susah Dimengerti? Cuma Butuh Ini

4 Fakta Uighur, Suku Tempat Lahirnya Para Wanita Paling Cantik di Dunia